Friday, December 15, 2017

Cara Mengaktifkan Iklan, Pada Matched Konten Adsense

Untuk yang sudah berkecimpung di dunia blogger dan google adsense tentu sudah tidak asing lagi dengan iklan matched konten, bisa di sebut juga iklan sesui responsive, ini adalah salah satu iklan keluaran google adsesnse yang bisa muncul di blog kita, namu tidak semua blog bisa mendapatkan iklan ini hanya blog yang memiliki view 2000 per hari dengan trafik stabil saja yang bisa mendapatkannya.

Cara Mengaktifkan Iklan

Namun bukan hanya itu kesulitannya meskipun kita sudah mendapatkan iklan matched konten itu bukanlah ikna yang sebenarnya yang akan tampil di blog kita, namun pada awal kemunculannya hanya artikel kita yang akan di munculkan di blog kita, jadi walaupun kisa memasang iklan tersebut kita tidak akan pernah dapat dolar dari iklan tersebut.

Kabarnya untuk memunculkan iklan asli di iklan matched konten harus memiliki trafik yang cukup banyak dan stabil baru nantinya iklan akan muncul sendiri dan kita akan mendapatkan dolar dari iklan tersebut.

Tapi sepertinya baru-baru ini google mempermudah persyaratan tersebut yang penting kita sudah mendapatkan iklan matched konten iklan sebenarnya akan bisa di tampilkan di blog kita dengan melakukan pengaturan sederhana saja.

Sebelumnya saya tahu dari bebrapa rekan blogger yang memberikan trik tersebut, baiklah untuk mempermudah saya akan bagikan tutorial yang sederhana ini.



1. Lagkah pertama adalah silahkan buka google adsesnse anda masing- masing. Lalu kemudian silahkan masuk ke menu MY ads – Add Units.



2. Tahap berikutnya kita akan masuk ke daftar iklan, bila kita sudah membuat iklan matched konten silahkan edit iklan tersebut dengan mencentang iklan matched konten kemudian edit.



3. Selanjutnya kita masuk ke area pengeditan iklan tersebut, silahkan cari menu Ad options di menu tersebut ada slice pengaturan iklan apakah mau di aktifkan atau di matikan klik menu Monetize Ads centrang campai bergeser ke tombol biru. Kemudian Save.

Tunggu hingga beberapa jam dan lihatlah blog anda masing-masing ilkan akan tampil pada blog anda dengan di tanda dengan tulisan iklan pada bawah judul pada iklan matched konten di samping domain, setiap iklan yang muncul domain pasti berbeda dengan domain blog asli.

Semoga informasi ini bisa bermanfaat. Selamat mencoba..


EmoticonEmoticon